-
Aceh | 1 tahun laluKepala Bea Cukai Aceh: Oyster Asal Aceh Setara Kualitas di Eropa
DIALEKSIS.COM | Aceh - Kepala Kantor Wilayah Bea Cukai Aceh Safuadi menyebutkan Aceh memiliki banyak potensi yang dapat dikembangkan untuk dipasarkan ke luar negeri. Salah satunya oyster atau tiram mentah yang memiliki kualitas seperti dihasilkan di Eropa.
"Kita tidak menyangka Aceh punya tiram. Oyster (tiram) Aceh itu setara kualitasnya dengan oyster yang dihasilkan di Eropa," kata Safuadi kepada wartawan, Sabtu (15/7/2023).
-
Aceh | 2 tahun laluSandiaga Didukung Petani Tiram di Aceh Nyapres 2024
DIALEKSIS.COM | Aceh - Sejumlah petani tiram di Aceh menyatakan dukungannya terhadap Sandiaga Uno untuk maju sebagai calon presiden RI tahun 2024. Mereka berharap Sandiaga dapat memajukan perekonomian para petani.
-
Aceh | 2 tahun laluKetua NasDem Aceh Kunjungi Lokasi Pengembangan Tiram di Banda Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai NasDem Aceh Teuku Taufiqulhadi mendorong pengembangan usaha Tiram di kawasan pesisir Aceh. Dorongan itu disampaikan Taufiqulhadi langsung kepada pengembang tiram, Jamaica, saat berkunjung ke lokasi pembenihan tiram di Ulee Lhe, Banda Aceh, Sabtu (27/11/2021).
-
Aceh | 6 tahun laluPetani Tiram Jepang Siap Transfer Ilmu Untuk Petani Tiram Banda Aceh
Aminullah meminta Koki Kimura mau berbagi ilmu melakukan transfer knowledge kepada petani tiram di Banda Aceh.